Di dunia K-Pop yang serba cepat dan terus berkembang, gak jarang idol dan agensi menjadi sorotan karena berbagai alasan, mulai dari pencapaian yang memecahkan rekor hingga kontroversi dan skandal. Baru-baru ini, SM Entertainment, salah satu agensi hiburan…
Boy grup K-Pop generasi ke-2 yang legendaris TVXQ, yang memulai debutnya dengan merilis lagu berjudul ‘Hug’ pada tanggal 26 Desember 2003 lalu ini, akan memperingati 20 tahun anniversary mereka pada bulan Desember mendatang lho Teman iStyle.…
Pada 4 Oktober, Jungkook BTS mengumumkan lewat platform Weverse kalau dirinya bakal merilis album solo perdananya berjudul 'Golden' pada 3 November pukul 13.00 waktu Korea. ‘Golden’ itu sendiri merupakan album yang terinspirasi dari momen-momen…
Album adalah salah satu merchandise K-pop yang paling populer, terutama ketika suatu grup idol baru saja comeback mereka pasti akan merilis album baru. Album ini biasanya dijual di toko musik fisik dan online. Di Indonesia, album K-pop dapat dibeli di…
Sudah berapa banyak photocard yang Teman iStyle koleksi? photocard adalah salah satu merchandise kpop idol yang populer. Harga photocard K-pop yang beragam mulai dari puluhan ribu hingga puluhan juta. Penggemar K-pop veteran akan menyadari bahwa…
Sebentar lagi, ITZY bakal comeback dengan merilis album baru mereka bertajuk ‘KILL MY DOUBT’, nih. Mini album baru ITZY bertajuk 'KILL MY DOUBT' bersamaan dengan MV untuk lagu utama berjudul 'CAKE’ dirilis pada 31 Juli pukul 6 sore…
J-Hope BTS mengejutkan ARMY dengan merilis versi fisik untuk album solonya yang bertajuk ‘Jack In The Box’, seperti yang diumumkan oleh BIGHIT MUSIC di platform online Weverse nih Teman iStyle. Pada tanggal 16 Juli, BIGHIT MUSIC mengumumkan…
Dalam pemotretan terbarunya dengan majalah ELLE, G-Dragon berbagi kegembiraannya tentang album solonya yang akan datang, kecintaannya pada musik, dan berbagai hal lainnya. G-Dragon telah tampil di majalah ELLE edisi Juli, di mana ia menampilkan koleksi…