Jika disuruh menyebutkan sneakers dengan market senilai US$91 miliar, kira-kira apa yang muncul di benak Teman iStyle? Yup, selain Nike dan Adidas, New Balance shoes juga salah satunya. Brand yang berasal dari Boston ini merupakan merek hype numero uno…
\MLB Korea menunjuk aespa untuk berkolaborasi menjadi model kampanye fashion terbaru dari MLB. aespa menunjukkan pesona dan visualnya bak model dengan menampilkan konsep ‘Young and Luxurious’. MLB Korea dan aespa udah berkolaborasi sejak…
Drama Korea ‘Shooting Stars’ yang diperankan oleh Lee Sung Kyung dan Kim Young-Dae akhir-akhir ini lagi sering jadi perbincangan para pecinta drakor nih Teman iStyle. Alasannya karena para penonton jadi bisa melihat gambaran cara sebuah agensi…
BLACKPINK merupakan salah satu grup wanita K-pop terpanas di Korea. Para membernya seringkali terlihat tampil sporty terutama saat memakai sneakers Adidas putih. Gak heran kalau mereka dikenal sebagai fashionista dengan gaya mereka sendiri. Penampilan…
Ketenaran BLACKPINK sepertinya masih belum usai, dan mereka terus menjalin dengan brand-brand besar termasuk Adidas. Kolaborasi Adidas x BLACKPINK bisa memberi inspirasi untuk bisa tampil keren. Nah, dalam artikel ini kita akan membahas beberapa cara…
Bottega Veneta bag jadi salah satu tas mewah yang digemari idol group Korea, Joy Red Velvet. Model tas Padded Cassette jadi andalan sang penyanyi tersebut. Punya motif ikonik yang timeless, tiba-tiba muncul pertanyaan apakah tas dari Bottega Veneta layak…
Penampilan para Kpop idol saat di music video, di atas panggung, atau bahkan di photoshoot pasti selalu terlihat modish dan menawan. Setiap pakaian dan aksesoris yang dikenakannya akan ditata secara detail dan terkonsep dengan baik. Sebagai Kpop idol…
Dalam drama Korea ada banyak item mahal yang ditampilkan, entah itu jam tangan dan perhiasan di Vincenzo atau pakaian di It’s Okay to Not Be Okay. Tas mewah rancangan desainer terkenal juga gak kelewat untuk tampil. Banyak bintang Korea seperti…