profile

Stefani Ditamei

750 Articles, 0 Product Reviews

Article List

Koo Kyo Hwan dan Jeon So Nee Bintangi Drakor Adaptasi Manga Jepang

K-Entertainment - 27 October 2023, 15.42

Aktor Koo Kyo Hwan semakin dikenal berkat aktingnya di serial drama D.P bersama Jung Hae In. Setelah sukses dengan D.P Season 2, Koo Kyo Hwan dikabarkan membintangi project drama terbaru berjudul ‘Parasyte: The Grey’. Selain Koo Kyo Hwan,…

Last Update -

Siap Debut, Ini Profil Grup Band KPop Catch The Young

K-Pop Zone - 27 October 2023, 13.48

Catch The Young adalah grup band KPop di bawah asuhan agensi EVERMORE ENTERTAINMENT. Grup ini dijadwalkan debut 1 November 2023 dengan mini album pertama ‘Catch The Young: Fragments of Youth’.  Jumlah member Catch The Young ada 5 orang,…

Last Update - 27 October 2023, 13.49

Romantis! Karakter Iblis dan Puteri 'Chaebol' di Drakor 'My Demon'

K-Entertainment - 26 October 2023, 15.59

Gimana jadinya kalau Song Kang dan Kim You Jung satu frame di drama romance? Jawabannya dapat kalian temukan di drakor terbaru ‘My Demon’ yang dijadwalkan tayang November mendatang. Drama ini mengusung genre romance, comedy, dan fantasi tentang…

Last Update -

5 Tempat Wisata untuk Animal Lovers di Korea Selatan

Lifestyle - 26 October 2023, 15.13

Berniat jalan-jalan ke Korea Selatan tapi bosen dengan tempat wisata yang itu-itu aja? Gak ada salahnya untuk mengunjungi tempat yang dapat bertemu dengan hewan! Terutama buat para animal lovers, tempat berikut ini cocok untuk dijadikan destinasi wisata.…

Last Update -

Sinopsis ‘A Killer Paradox’, Choi Woo Shik Punya Kemampuan Deteksi Kejahatan?

K-Entertainment - 26 October 2023, 12.45

Punya kemampuan untuk mendeteksi ‘bad seeds’ atau benih kejahatan, itulah kekuatan yang dimiliki tokoh Lee Tang dalam webtoon berjudul ‘Sarinjaonangam’. Kabar baiknya, webtoon ini diadaptasi menjadi serial drama Netflix yang dibintangi…

Last Update - 18 January 2024, 13.48

'A Killer Paradox' Drakor Terbaru Choi Woo Shik dan Son Suk Ku

K-Entertainment - 26 October 2023, 10.43

Drama Korea yang tayang tahun 2024 sudah mulai bermunculan! Beberapa judul bahkan sudah  dikonfirmasi jadwal tayangnya, termasuk informasi line up utama para pemeran. Gak terkecuali  drama terbaru Choi Woo Shik dan Son Suk Ku, keduanya dikabarkan…

Last Update - 18 January 2024, 13.48

Tracklist & Jadwal Comeback Jungkook Album Golden (English ver)

K-Pop Zone - 25 October 2023, 16.43

Penyanyi solo sekaligus member grup KPop BTS, Jungkook, dikabarkan merilis English full-length album bertajuk ‘Golden’. Kabar ini disampaikan langsung oleh BigHit Music (03/10), Jungkook bakal merilis album bahasa Inggris pertamanya dan terdiri…

Last Update -

Jadwal Comeback ENHYPEN Album 'Orange Blood'

K-Pop Zone - 25 October 2023, 14.38

Kabar gembira buat ENGENE! Setelah sukses dengan mini album ‘Dark Blood’, ENHYPEN dijadwalkan comeback November mendatang! Sebelumnya, grup KPop asuhan Belift Lab ini memulai debutnya di Jepang bersama label Virgin Music. Kabar ENHYPEN comeback…

Last Update -