Formasi grup K-Pop yang gak lengkap akibat salah satu anggota hiatus merupakan hal yang cukup umum dalam industri ini. Ada berbagai alasan yang membuat idol K-Pop harus hiatus sementara seperti masalah kesehatan mental, cedera, dan lain sebagainya. Keputusan…
Member NCT, Chenle memberikan detail soal kecelakaan motor yang dialami rekan segrupnya, Taeil. Sebelumnya pada 15 Agustus KST, SM Entertainment memberitahu kalau Taeil mengalami kecelakaan motor sehingga sang idol bakal menyetop sementara semua aktivitasnya.…
Taeil NCT dikabarkan gak akan ikut serta dalam aktivitas NCT mendatang usai dirinya mengalami cedera dalam kecelakaan motor. Hal itu dikonfirmasi oleh SM Entertainment selaku agensi NCT pada 15 Agustus. SM Ent memberitahukan kalau Taeil mengalami kecelakaan…
NCT adalah grup yang terdiri dari orang-orang berbakat. Selain berbakat bernyanyi dan menari, sebagian dari mereka juga berbakat dalam memasak loh. Masakan hasil para member NCT juga kadang muncul dalam konten-konten mereka. Sebagai fans, NCTzen pastinya…