Browsing Korea

Akhirnya K-Drama ‘Queen of Tears’ Rilis Jadwal Tayang!

K-Entertainment - 14 July 2023

Kabar gembira untuk para penggemar Kim Soo Hyun dan Kim Ji Won yang menantikan K-Drama terbaru mereka berjudul ‘Queen of Tears’ yang akhirnya mengumumkan jadwal tayang. K-Drama ini adalah salah satu drama yang paling ditunggu-tunggu karena…

Lee Junho Dikabarkan Akan Kembali Menjadi Peran Utama Dalam K-Drama Netflix Mendatang Berjudul 'Cashero'

K-Entertainment - 14 July 2023

Menurut laporan outlet berita, Lee Junho saat ini sedang berdiskusi untuk mengambil peran utama dalam serial Netflix mendatang berjudul 'Cashero'. Berita tersebut telah menimbulkan kegembiraan di kalangan penggemar dan orang dalam industri. Perwakilan…

Kabar Bahagia! Thunder MBLAQ dan Mimi Gugudan Umumkan Sudah Pacaran 4 Tahun dan Berencana Untuk Menikah

K-Pop Zone - 14 July 2023

Pada malam hari tanggal 13 Juli KST, mantan anggota/musisi MBLAQ, Thunder dan mantan anggota/aktris Gugudan, Mimi mengejutkan para penggemar dengan tampil di preview untuk siaran minggu depan dari KBS2 'Second House 2'. Di sini, terungkap bahwa Thunder…

Rekomendasi K-Drama Office-Romance yang Bikin Senyum-Senyum Sendiri!

K-Entertainment - 13 July 2023

K-Drama ‘King The Land’ yang sedang ramai menjadi perbincangan dan mendapat rating tinggi, menjadi bukti bahwa banyak pecinta K-Drama yang menyukai genre office-romance atau percintaan di kantor. Terkesan klise sih, tapi justru K-Drama dengan…

Yujeong BB Girls Dirumorkan Menjalin Hubungan Asmara Dengan Aktor Lee Kyu Han

K-Entertainment - 13 July 2023

Kabar rumor kencang di industri hiburan Korea kembali mencuat. Kali ini, giliran Yujeong BB Girls dan aktor Lee Kyu Han yang dirumorkan menjalin hubungan asmara. Pada tanggal 13 Juli, Sports Chosun mengabarkan bahwa Yujeong dan Lee Kyu Han berpacaran,…

Aktris Senior Ra Mi Ran Siap Comeback di K-Drama Terbaru ‘Cruel Intern’

K-Entertainment - 13 July 2023

Setelah sukses memerankan karakter Jin Young Soon yaitu ibu dari Choi Kang Ho (Lee Do Hyun) di K-Drama ‘The Good Bad Mother’, Ra Mi Ran siap untuk menghibur para pengemarnya di K-Drama terbaru yang akan datang. Drama baru dari TVING yang…

Ji Chang Wook Bakal Main K-Drama Baru ‘Empress Woo’ Bareng Jeon Jong Seo dan Lee Soo Hyuk

K-Entertainment - 12 July 2023

K-Drama sejarah yang akan datang berjudul ‘Empress Woo’ mengumumkan susunan pemeran terakhir dan tanggal rilisnya, yang membuat para penggemar senang. Ji Chang Wook, yang baru-baru ini mengonfirmasi penampilannya, menyambut Jeon Jong Seo,…

Ada Adegan Kontroversi di Balik Layar, Produser 'Squid game 2' Minta Maaf

K-Entertainment - 12 July 2023

Pada 11 Juli, seorang individu anonim memposting di komunitas online mengeluh tentang interaksi mereka dengan anggota staf 'Squid Game 2' sehari sebelumnya. orang anonim tersebut menulis bahwa saat acara tersebut sedang syuting di Bandara Internasional…