profile

Kevin

160 Articles, 0 Product Reviews

Article List

5 Tas Marhen. J Paling Populer, Banyak Digunakan Artis Korea Lho

Fashion - 30 May 2021, 16.28

Korean Wave terus menyerbu membawa tren-tren terbaru, mulai dari musik, kecantikan, kuliner, hingga fashion. Barang-barang yang dikenakan oleh bias pun nggak lepas dari incaran para vibrant shoppers with premium lifestyle. Salah satunya, tas keren dari…

Last Update -

Rekomendasi Komik Superhero yang Bikin Ngabuburit Makin Seru

K-Entertainment - 29 May 2021, 16.25

Masih belum bisa keluar rumah, bukan berarti aktivitas ngabuburit di rumah aja jadi nggak seru. Ada banyak kegiatan asik yang cocok dilakukan sambil nunggu azan magrib berkumandang, salah satunya adalah membaca. Nggak perlu baca yang berat-berat, karena…

Last Update -

5 Fashion Items untuk Sempurnakan OOTD Lebaran ala Artis Korea

Fashion - 28 May 2021, 16.22

Lebaran sebentar lagi! Salah satu elemen penting saat menyambut datangnya hari kemenangan adalah kumpul bareng keluarga dengan OOTD yang kece badai. Biar nggak bosen, cari referensi OOTD yang kekinian bisa dilakukan biar tampilan kamu makin outstanding.…

Last Update -

Lebaran Kembali Berjauhan, Ide Hampers Estetik Ini Bisa Ungkapkan Rasa Rindu untuk Keluarga di Kampung Halaman

Lifestyle - 27 May 2021, 16.18

Memasuki Ramadan dan lebaran kedua di masa pandemi membuat silaturahmi masih belum bisa dilakukan lewat tatap muka. Namun nggak perlu khawatir, silaturahmi online lewat video call ataupun platform lain masih bisa jadi solusi.Biar momen silaturahmi online…

Last Update -

Promo Bundling Produk Kecantikan Incaran Beauty Influencer Bisa Kamu Dapatkan di iStyle.id

Beauty - 26 May 2021, 16.14

Siapa sih yang nggak ingin tampil cantik, tapi nggak harus membeli produk-produk level sultan? Kabar gembira buat kamu yang mengaku sebagai beauty enthusiast, karena kini brand kosmetik lokal pun nggak kalah bagus dibandingkan produk luar negeri. Salah…

Last Update -

Mix and Match Tas Marhen J dengan Outfit Favorit, Bikin Gaya Ramadan Secantik Artis Korea

Fashion - 25 May 2021, 16.11

Marhen J, brand tas asal Korea Selatan yang banyak digunakan artis Korea memang lagi mencuri perhatian beberapa waktu belakangan ini. Punya desain yang simpel, tas ini bisa melengkapi berbagai ide busana yang kamu gunakan dalam momen apapun. Nggak terkecuali…

Last Update -

Bukan Ramadan Biasa, Ngabuburit Makin Seru dengan Borong Promo iStyle.id

Lifestyle - 24 May 2021, 16.09

Ngabuburit hari ini ngapain lagi ya? Lagi sering dihadapkan dengan pertanyaan di atas, KLovers? Ramadan di rumah aja memang rentan terserang rasa bosan. Apalagi bagi yang masih punya kesibukan padat, ngabuburit harusnya bisa jadi momen yang pas buat…

Last Update -

3 Paket Bundling Mazu Scarf Cantik yang Bikin OOTD Ramadan Makin Stylish seperti Artis

Fashion - 24 May 2021, 16.06

Ramadan memang selalu terasa istimewa setiap tahunnya. Biarpun kali ini harus menjalani Ramadan kedua di tengah kondisi harus jaga jarak dan disiplin menerapkan protokol kesehatan, tapi bukan berarti menyurutkan semangat dalam beribadah. Banyak cara…

Last Update -