Beauty - 07 June 2021

Rekomendasi Skincare Pria: Facial Wash, Toner, Moisturizer, hingga Sunscreen

Siti Fatimah - 07 June 2021
Rekomendasi Skincare Pria: Facial Wash, Toner, Moisturizer, hingga Sunscreen

Siapa bilang kalau skincare hanya untuk kaum wanita saja? Apalagi sekarang udah banyak banget skincare yang dibuat khusus untuk pria. Semakin banyak pria yang sadar akan pentingnya menjaga kesehatan kulit mereka dan mengadopsi rutinitas perawatan kulit yang tepat. Dalam artikel ini, kita akan membahas tentang rekomendasi skincare untuk pria. So, yuk baca sampai habis.

Baca juga: 5 Skincare Korea untuk Kecilkan Pori-pori Wajah

Mengapa Skincare Penting untuk Pria?

Pria juga rentan terhadap berbagai masalah kulit seperti jerawat, kulit kusam, dan penuaan dini. Oleh karena itu, menjaga kebersihan dan kesehatan kulit sangat penting untuk menghindari masalah-masalah tersebut. Selain itu, perawatan kulit yang tepat dapat meningkatkan penampilan dan rasa percaya diri pria.

Baca juga: 3 Rekomendasi Sunscreen Stick Terbaik, Bikin Makeup Anti Geser

Rekomendasi skincare pria

Ini dia beberapa skincare yang cocok digunakan pria.

1. Facial Wash

- Cetaphil Gentle Skin Cleanser
- Garnier Men Tloc Matcha 
- HG For Men Facial Wash Acne Care & Oil Control 
- Kiehl's Facial Fuel Energizing Face Wash

2. Toner

- Thayers Witch Hazel Toner
- SK-II Men Facial Treatment Essence
- Cosrx Centella Water Alcohol-Free Toner

3. Serum

- SKIN1004 Madagascar Centella Ampoule
- Somethinc Diamond Phyto Stem Cell Serum 
- Somethinc 5% Niacinamide+Moisture Sabi Beet Serum
- Kiehls Age Defender Power Serum For Men

4. Moisturizer

- Cosrx Advance Snail 92 All In One Cream
- SK-II Skinpower Cream 
- SKIN1004 Madagascar Centella Hyalu-Cica Moisture Cream

5. Sunscreen

- Cosrx Aloe Soothing Sun Cream SPF 50+ PA+++
- Somethinc Holyshield! Sunscreen Comfort Corrector Serum SPF 50+ PA++++ 
- Kiehls Ultra Light Daily Uv Defense Spf 50
- SEco Earth Power Light Sun Cream SPF50+ PA+++

Baca juga: Punya Kulit Sensitif? Ini dia 4 Rekomendasi Micellar Water untukmu

Pastikan untuk memilih produk yang sesuai dengan jenis kulit dan kebutuhan Teman iStyle, ya. Selalu lakukan uji coba kecil terlebih dahulu untuk memastikan ga ada reaksi alergi sebelum menggunakannya secara rutin.

Untuk kamu yang lagi cari skincare untuk pria, bisa cek website dan aplikasi iStyle.id. Disana banyak pilihan skincare pria yang bisa kamu coba. 

Comments

You must Register or Login to post a comment.