iLOTTE Hangout ada lagi lho. Kali ini iLOTTE berkolaborasi dengan
brand Langsre mengadakan Korean Skin Care Talk. Mengusung tema 3GS - Get Glowing Glass Skin,
beauty talk show ini menghadirkan Juliana Stephanie sebagai
guest star.
Influencer dan
Youtuber ini berbagi tips menciptakan tampilan
glass skin ala
Korea yang cukup populer di kalangan
beauty enthusiast.

Acara yang berlangsung di tanggal 10 November 2018 ini mengundang puluhan
blogger dan
beauty enthusiast. Dalam Korean Skin Care Talk ini Juliana juga bercerita tentang rutinitas
skin care-nya sehari-hari. Mulai dari membersihkan wajah, penggunaan
moisturizer sampai
sunscreen.
Beauty enthusiast ini tak lupa
sharing soal
pemakaian masker wajah yang tepat.

BACA JUGA :

Di sela-sela
beauty talk show, Langsre brand expertise Jesslyn Lim menjelaskan lebih jauh tentang
skincare favorit Korea ini. Langsre sangat berbeda dengan
skincare lainnya karena tidak menggunakan
purified water sebagai
ingredients. Ini membuat
skincare Langsre berkerja lebih maksimal di kulit.

Yang pasti, Langsre punya jenis-jenis
skincare yang mampu menciptakan
glass skin impian ala Korea. Beberapa
skincare favorit dari Langsre antara lain Amittie Natural Oil to Foam Cleanser yang super inovatif, Very Berry 30 Sun Mist yang sangat praktis, Very Berry Dual BB Cushion yang punya konsep unik, serta Mask Sheet.
Tertarik dengan tampilan glass skin? Cek tipsnya
di sini dan temukan skincare yang cocok dengan tipe kulitmu
di sini.
[caption id="attachment_12185" align="aligncenter" width="800"]
Langsre, Rp 671.000[/caption]
[caption id="attachment_12184" align="aligncenter" width="800"]
Langsre, Rp 432.000[/caption]
Sumber: https://blog.istyle.id/tampil-glowing-dengan-glass-skin-di-ilottehangout-bersama-langsre/
Comments
You must Register or Login to post a comment.