Masih suka bingung sama makeup yang harus dipakai pas lagi konser festival? Apa lagi akhir tahun 2024 udah banyak banget list konser di Indonesia. Nah, sekarang lagi ada trend makeup yang di populerkan sama idol K-Pop salah satunya aespa yang bisa juga…
Pernahkah Teman iStyle menggunakan highlighter saat melakukan riasan? Highlighter adalah alat yang berfungsi untuk membuat riasan terlihat lebih ‘menyala’ dan glowing. Terlebih untuk pemotretan maupun pengambilan gambar menggunakan flash…
Yunjin LE SSERAFIM membagikan skincare routine nya melalui Vogue dalam sebuah video. Nah buat yang ingin tahu rahasia flawless complexion nya Yunjin, langsung aja cek selengkapnya di bawah ini ya. Seperti pada umumnya, Yunjin memulai skincare routine…
Melakukan perawatan kulit atau menggunakan skincare sudah menjadi kebutuhan sehari-hari sehingga gak boleh dilewatkan, termasuk saat sedang puasa seperti sekarang. Apalagi, saat puasa kondisi kubuh kekurangan cairan tubuh sehingga kulit beresiko kering…
Seperti yang kita tahu, kalau sedang berpuasa gak ada asupan makanan dan minuman yang masuk ke dalam tubuh selama beberapa jam. Kurangnya cairan yang masuk ke dalam tubuh menyebabkan bibir menjadi kering dan pecah-pecah sebagai tanda dehidrasi ringan.…
Korea Selatan merupakan salah satu negara yang terkenal dengan prosedur operasi plastik. Bahkan, Operasi plastik sendiri telah menjadi kebiasaan umum dan bagian dari gaya hidup masyarakat di Korea Selatan. Banyak rumah sakit ataupun klinik bedah plastik…
Baru-baru ini, Wonyoung IVE tertangkap kamera tampil tanpa riasan (no makeup) saat ia sedang di bandara. Berbeda dengan penampilan panggungnya yang mencolok, pilihan Wonyoung untuk tampil no makeup mengungkapkan sisi yang lebih autentik dan alami dari…
Kalau Teman iStyle pernah mengalami kulit dehidrasi, kulit terasa gatal, kulit kasar, hingga kulit mengelupas, hal itu bisa menjadi pertanda kalau skin barrier kalian rusak. Salah satu kandungan untuk mencegah kerusakan skin barrier adalah ceramide. …