Salah satu hal yang seru dan mesti dicoba saat jalan-jalan ke Korea yaitu ke convenience store Korea dengan berbagai macam makanan dan snack ready to eat. Selain banyak pilihan makanan, mereka juga membuka 24 jam yang jadi penyelamat kala lapar pas malam…