Halo Teman iStyle. Kamu yang penggemar K-Pop, udah siap buat menunggu acara ini belum? Hari ini, 2023 MAMA Awards ungkap nominasi, nih. Kira-kira siapa aja ya yang masuk daftarnya? Yuk simak ulasannya di bawah ini! Sumber Foto: Google 2023 MAMA Awards…
aespa NingNing tampil menawan dan benar-benar terpancar keanggunannya di Versace Icons Dinner pada tanggal 18 Oktober 2023 di Shanghai, Tiongkok. Dress yang dipakainya menuai pujian dari Netizen. Daya tarik NingNing sungguh gak tertahankan. Bintang K-pop…
Selamat buat YOUNG POSSE! Grup KPop asuhan DSP Media dan Beats Entertainment ini baru saja debut pada 18 Oktober 2023. DSP Media adalah agensi hiburan yang menaungi KARD, Mirae, dan Heo Young Ji. Saat ini, DSP sibuk mempromosikan girl group barunya,…
Halo Teman iStyle Setelah kemarin beredar kabar soal Jungkook BTS yang bakal tampil di MTV EMA, hari ini ada kabar yang cukup menyedihkan, nih. Kabarnya, MTV EMA batal karena konflik Israel-Hamas, nih. Hal ini tentu berpengaruh pada penampilan para artis…
Halo Teman iStyle. Beberapa waktu lalu, telah beredar kabar kalo DSP Media bakal membentuk girlband baru, nih. Sebelumnya, konsep poster girlband yang diberi nama Young Posse ini berhasil menarik perhatian netizen. Kini, Young Posse Rilis MV debut mereka,…
Grup KPop jebolan survival show Boys Planet, ZEROBASEONE (ZB1), baru-baru ini dikabarkan bakal comeback November mendatang. Grup asuhan agensi WAKEONE ini dijadwalkan menggelar comeback dengan mini album kedua bertajuk ‘Melting Point’. …
Wajib militer Korea wajib diikuti setiap warga negara Korea Selatan yang berusia 18-28 tahun. Namun, Korea gak punya aturan yang jelas dan standar objektif untuk mengkategorikan artis budaya pop Korea ke dalam kelompok yang sama dengan atlet. Baru-baru…
Korea Selatan adalah negara yang secara ketat memberikan aturan tertulis bagi warga di bawah usia 18 tahun. Aturan tersebut meliputi izin untuk mengkonsumsi alkohol dan merokok. Berdasarkan aturan tersebut, dapat disimpulkan kalau merokok adalah tindakan…