Paras Jung Hae In mungkin sudah cukup familiar di kalangan para pecinta drakor. Kemampuannya dalam membawakan berbagai peran secara sukses menjadikannya sebagai aktor papan atas Korea Selatan saat ini. Berkat aktingnya yang memukau, Jung Hae In telah…