Rasa lapar memang memang nggak bisa diatur kapan akan datang. Meskipun tengah malam terkadang perut terasa keroncongan tanpa kompromi, salah satu solusinya adalah dengan menyantap makanan. Tetapi saat tengah malam dan malas keluar, kamu pasti bingung…
Susah makan atau pilah pilih makanan sudah umum terjadi pada anak-anak. Banyak diantara mereka yang tidak menyukai sayuran dan menolak untuk memakannya. Namun sebagai orang tua, kita jangan kehabisan akal, Moms! Banyak cara bisa dicoba agar dapat mengatasi…
Siapa yang belum pernah coba Es Kepal Milo? Jajanan manis berbahan dasar es serut dan susu Milo ini jadi viral di awal tahun 2018. Soal rasa nggak perlu diragukan lagi, susu Milo sudah terkenal enak , apalagi kalau disajikan dingin dengan es serut dan…
Kalo ngomongin Korean Chinese food apa sih yang terlintas di pikiran teman-teman? Bagi teman-teman yang tinggal di Korea kalo ngomongin Korean Chinese Food pasti langsung terpikir Junggukjib (중국집) atau Chinese House yang terkenal dengan makanannya seperti…
Sebagai salah satu masakan Korea yang dikenal banyak masyarakat Indonesia, nggak susah lho bikin Bulgogi. Caranya hanya menggunakan bahan dasar daging sapi yang dipotong tipis-tipis serta dimasak dengan tambahan beberapa bumbu khas Korea. Nah buat kamu…
Tidak semua pancake diciptakan sama. Paulin Pancake yang terletak di area Hongdae ini bisa menjadi bukti bahwa sentuhan berkelas dari pembuatnya menjadikan pancake mereka super dan tentunya tak terlupakan. Paulin Pancake memiliki space yang cukup luas…
Penggemar hidangan Korea pasti tidak asing lagi dengan bingsu, dessert khas Korea yang dibuat dari es serut dan ditambahkan berbagai toping di atasnya. Nah, mungkin banyak juga yang familiar dengan Sulbing, tempat dessert franchise terkenal di Korea…
Jika berbicara mengenai menu masakan apa yang pas untuk buka puasa, maka menu yang terbuat berbahan dasar ayam sudah pasti menjadi pilihan makanan yang nikmat. Pasalnyam ayam yang dimasak dengan bumbu yang pas juga ringan di lidah tentu sangat mengunggah…