Asian Content Awards 2023 baru saja digelar tanggal 08-Oktober 2023 kemarin, di BIFF Theater, Busan Cinema Center, Busan, Korea Selatan. Acara tersebut dipandui oleh aktor Kim Kang-woo dan Nancy dari Momoland
Aktor China Jin Dong dan aktris Bao Shang En menjadi presenter penghargaan dalam upacara tersebut bersama dengan para bintang Korea Selatan. Simak artikel dibawah ini untuk tau daftar pemenang Asian Content Awards 2023.
Baca juga: Daebak! 'Slow Dancing' Lagu Solo ke-6 V BTS Raih 100 Juta Streaming di Spotify
Asia Contents Awards & Global OTT Awards 2023 (Korea: 2023 아시아콘텐츠어워즈&글로벌OTT어워즈), acara ini dipersembahkan oleh Kementerian Sains dan ICT dan Kota Metropolitan Busan dan diselenggarakan oleh Busan International Film Festival dan Korea Radio Promotion Association, sebagai acara dari edisi 2023 festival tersebut.
Penghargaan ini merayakan 10 penghargaan dalam kompetisi dan 7 penghargaan berdasarkan undangan seperti Lifetime Achievement Award dan Rising Star of the Year dan juga mengakui kontribusi para streamer, memberikan penghargaan kepada penyedia layanan OTT.
Baca juga: Daebak! 'Slow Dancing' Lagu Solo ke-6 V BTS Raih 100 Juta Streaming di Spotify
Sumber foto: Twitter
Drama Moving mendominasi dalam Asian Content Awards 2023. Moving memenangkan penghargaan di kategori Best Visual Effects dan Best Creative.
Sementara untuk para pemainnya, Go Youn-jung berhasil memenangkan Best Newcomer Actress dan Lee Jung-ha sebagai Best Newcomer Actor melalui peran mereka di drama Moving.
Sementara untuk kategori Best Lead Actor dimenangkan oleh Ryu Seung-ryong dan untuk Best Writer dimenangkan oleh Kang Full.
Baca juga: 5 Member TWICE yang Menjadi Brand Ambassador Ternama Dunia
Sumber foto: Google
Ini dia daftar pemenang lainnya:
Baca juga: Perbedaan 6 Rico Series MARHEN J
Itulah daftar pemenang Asian Content Awards 2023. Keren-keren banget ya mereka, Teman iStyle! Selamat untuk para pemenang!
Referensi: Wikipedia
Comments
You must Register or Login to post a comment.