BRIIZE merapat, maknae grup RIIZE dan sang ayah akan melakukan penampilan kolaborasi di panggung MBC Music Festival 2023. Pada 27 Desember 2023, MBC secara resmi mengumumkan bahwa Anton RIIZE dan sang ayah yang merupakan penyanyi sekaligus produser…
Media NAVER Korea baru saja merilis kabar mengenai Anton RIIZE dan ayahnya, Yoon Sang terlibat dalam produksi scoring musik di film New Normal yang diperankan oleh Minho SHINee! Yap, bisa dikatakan kalau Yoon Sang yang sebagai direktur musik untuk film…