Dinantikan, Akhirnya EXO Bakal World Tour 2023 Sekaligus Comeback!

K-Pop Zone - 16 January 2023

Kabar baik buat par EXO-L, akhirnya setelah dinantikan cukup lama, EXO bakal comeback dan world tour di tahun ini. Januari awal kemarin SM Ent merilis kalendar comeback beberapa artis nya Teman iStyle, di rilis tersebut telah terkonfirmasi kalau GOT…

BLACKPINK Jadi Headliner Coachella 2023, Artis Kpop Pertama Dalam Sejarah!

K-Pop Zone - 15 January 2023

Another day, another history made by BLACKPINK! Setelah di tahun 2019, BLACKPINK menjadi Kpop group pertama yang di tampil di panggung Coachella, kini mereka kembali membuat sejarah dengan menjadi artis Kpop pertama yang jadi headliner di Coachella 2023…

BamBam GOT7 Ungkap Gak Ingin Menikah, Ternyata Ini Alasannya!

K-Pop Zone - 12 January 2023

Dalam episode terbaru ‘Master in the House 2’ yang tayang 8 Januari lalu di SBS, BamBam GOT7 mengungkapkan pandangannya soal pernikahan. Di episode ini, setiap peserta memang sedang berdebat tentang topik apakah lebih baik menikah atau tetap…

Taeyang BIGBANG Comeback Solo, Berkolaborasi dengan Jimin BTS!

K-Pop Zone - 10 January 2023

Kpop idol legend, yakni Taeyang BIGBANG akan berkolaborasi bersama Jimin BTS. Setelah beberapa waktu lalu, Taeyang diumumkan keluar dari YG Entertainment, kini label barunya yaitu The Black Label mengonfirmasi kalau Taeyang akan comeback solo, Teman…

Tiffany Young Ungkap Alasan Keluar dari SM Entertainment

K-Pop Zone - 08 January 2023

Di Sebuah interview, Tiffany Young menceritakan perjalanan karirnya di industri musik sekaligus alasan ia keluar dari SM Entertainment. Tiffany mengungkapkan kalau dirinya menemukan sesuatu yang ia ingin kerjakan.  “Aku membuat album solo…

Jisoo BLACKPINK Dikonfirmasi Debut Solo, GDragon Comeback di Tahun 2023!

K-Pop Zone - 05 January 2023

Setelah dinantikan oleh banyak fans, Jisoo BLACKPINK akhirnya bakal debut solo di 2023 menyusul member lainnya. Jisoo merupakan member BLACKPINK terakhir yang melakukan solo Teman iStyle, Jennie di tahun 2018 lalu Rosé dan Lisa di 2021. …

Siap-siap! Sehun dan Chanyeol EXO Bakal Mampir ke Jakarta Bulan Depan

K-Pop Zone - 04 January 2023

Ada kabar gembira buat para EXO-L Indonesia nih! Sehun dan Chanyeol EXO akan datang ke Jakarta untuk menggelar fancon atau fan concert di Jakarta lho Teman iStyle. Dua member EXO yang tergabung dalam sub unit EXO-SC ini akan melaksanakan konser bertajuk…

New Year! Daftar Kpop Idol yang Comeback Pada Januari 2023

K-Pop Zone - 02 January 2023

2022 baru saja berakhir dan pastinya penggemar Kpop udah menantikan aktivitas para idolanya di tahun yang baru ini, salah satunya adalah comeback. Beberapa Kpop idol udah siap memulai 2023 dengan merilis album, lagu, dan music video terbaru mereka nih…

Popular Article