Acara penghargaan bergengsi Blue Dragon udah mulai berkembang ke ranah lain nih Teman iStyle. Sebelumnya, Blue Dragon Awards merupakan acara penghargaan film tahunan Korea Selatan yang dipersembahkan oleh Sports Chosun dan bertujuan untuk mempromosikan perkembangan film di Korea.
Nah tahun ini, Blue Dragon Series Awards (BSA) 2022 akan diadakan pertama kalinya di Korea Selatan. Bedanya adalah penghargaan ini ditujukan untuk drama Korea atau variety show berkualitas tinggi yang tayang di layanan streaming seperti Netflix, Disney+, seezn, Apple TV+, WATCHA, wavve, Kakao TV, Coupang Play, dan TVING.
Blue Dragon Series Awards akan diselenggarakan pada 19 Juli 2022 pukul 19.00 waktu Korea Selatan di Paradise City. Dengan total 12 kategori, masing-masing akan bertarung untuk memenangkan penghargaan Blue Dragon Series.
Berikut adalah daftar lengkap nominasi Blue Dragon Series Awards 2022.
Sumber foto: Google
Kategori Drama:
Best Drama:
- D.P.
- Through The Darkness
- Squid Game
- Yumi's Cells
- Political Fever
Best Actor:
- Jung Hae In - D.P.
- Lee Je Hoon - Move to Heaven
- Kim Nam Gil - Through The Darkness
- Lee Jung Jae - Squid Game
- Im Siwan - Tracer
Baca Juga:
Drama Korea Tayang Bulan Juli 2022 yang Dinantikan!
Best Actress:
- Kim Hye Soo - Juvenile Justice
- Kim Go Eun - Yumi's Cells
- Oh Yeon Seo - Mad For Each Other
- Kim Seong Ryeong - Going to the Blue House
- Han Hyo Joo - Happiness
Sumber foto: Instagram (sonsukku, kimjooryoung, xeesoxee)
Best Supporting Actor:
- Son Seok Koo - D.P.
- Ahn Bo Hyun - My Name
- Yang Kyung Won - One Ordinary Day
- Park Hae Soo - Squid Game
- Lee Hak Joo - Going to the Blue House
Best Supporting Actress:
- Geum Sae Rok - Youth of May
- Kim Joo Ryung - Squid Game
- Kim Shin Rok - Hellbound
- Lee Jung Eun - Juvenile Justice
- Bae Hae Sun - Happiness
Baca Juga:
Tayang 20 Juli, Ini Dia Alasan Mengapa Film ‘Alienoid’ Wajib Ditonton
Best New Actor:
- Koo Kyo Hwan - D.P.
- Kang Daniel - Rookie Cops
- Jang Yul - My Name
- Park Seoham & Park Jaechan - Semantic Error
- Lee Do Hyun - Youth of May
Best New Actress
- Han So Hee - My Name
- Won Ji An - Hope or Dope
- Jung Ho Yeon - Squid Game
- Park Ji Hoo - All of Us Are Dead
- Cho Yi Hyun - All of Us Are Dead
Sumber foto: Google
Kategori Hiburan:
Best Entertainment:
- SNL Korea (Coupang Play)
- Seoul Check In (TVING)
- Girl High School Mystery Club (TVING)
- Play You (Kakao TV)
- Transit Love (TVING)
Best Male Entertainment:
- Shin Dong Yeop (SNL Korea)
- Kang Ho Dong (New Journey to The West Special Spring Camp)
- Yoo Jae Seok (Play You)
- Lee Yong Jin (Transit Love)
Baca Juga:
Gak Kalah Menarik, Inilah Profile Pemain Money Heist Korea Version!
Best Female Entertainment:
- Lee Hyo Ri (Seoul Check In)
- Celeb Five (Celeb Five: In The Morning Room)
- Jang Do Yeon (Girl High School Mystery Club)
- Jaejae (Girl High School Mystery Club)
- Kim Yura (Transit Love)
Best Male Rookie Entertainment:
- Jung Hyuk (SNL Korea)
- Han Hae (Single's Inferno)
- Kai EXO (New World)
- Jung Chansung (Fight Club)
- Lee Seung Yeop (Golf Battle: Birdie Buddies)
Best Female Rookie Entertainment:
- Joo Hyun Young (SNL Korea)
- Lee Mi Joo (Learn Way 2)
- Lee Da Hee (Single's Inferno)
- BiBi (Girl High School Mystery Club)
- Choi Ye Na (Girl High School Mystery Club)
Comments
You must Register or Login to post a comment.